NOVA.id - Saat menjalani puasa, salah satu masalah yang sering terjadi adalah bibir kering dan pecah-pecah.
Tidak seperti area kulit lainnya, bibir itu sangat rentan karena tidak memiliki kelenjar minyak dan keringat untuk menjaga kelembapannya.
Selain itu, kulit di bibir kita 15 kali lebih tipis dari kulit di tubuh kita, sehingga membutuhkan perawatan dan perlindungan ekstra, terutama selama bulan suci ketika tingkat hidrasi berada di titik terendah.
Untungnya, ada beberapa cara mengatasi bibir kering selama puasa.
Dilansir dari ArabNews, berikut ini cara mengatasi bibir kering saat puasa.
1. Minum banyak air
Cara terbaik untuk mengatasi bibir yang pecah-pecah dan kering adalah dengan meningkatkan asupan air selama berbuka puasa dan sahur.
Secara umum, minum dua liter air per hari akan membuat kita tetap terhidrasi.
Selain minum air putih, bisa juga tambahkan sup atau teh herbal ke dalam menu makanan.
Baca Juga: Lembapkan Bibir Kering Lebih Baik Pakai Lip Gloss atau Lip Balm? Jangan Salah Pilih!
2. Coba scrub bibir
Mengeksfoliasi bibir bisa membuatnya lebih lembut dan terhidrasi, tanpa menghilangkan kelembapan alaminya.
Source | : | arabnews.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR