Diketahui, kulit jeruk kaya akan vitamin C dan sifat anti bakteri yang membantu menghancurkan pembentukan karang gigi.
Nah itulah cara menghilangkan karang gigi secara alami menggunakan kulit jeruk.
Sebenarnya ada bahan alami lain yang bisa kita gunakan, misalnya seperti lidah buaya.
Caranya, siapkan bahan-bahan yang terdiri dari:
Caranya, campur semua bahan dengan baik. Kemudian, sikat gigi dengan campuran tersebut. Lalu bilas.
Ulangi prosedur ini setiap empat hari dan amati keajaiban yang terjadi.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bercak Putih di Wajah Secara Alami, Cuma Butuh 20 Menit
Sahabat NOVA juga bisa memanfaatkan baking soda sebagai cara menghilangkan karang gigi secara alami.
Caranya, basahi sikat gigi. Kemudian celupkan ke dalam soda kue.
Tambahkan sedikit garam ke dalamnya lalu sikat gigi selama sekitar 5 menit.
Bilas dengan hidrogen peroksida dan air hangat.
Ulangi prosedur ini setidaknya seminggu sekali.
Selamat mencoba, Sahabat NOVA!
Baca Juga: Mudah Dicoba, Begini Cara Menghilangkan Flek Hitam dengan Kunyit
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
KOMENTAR