2. Jangan pakai pewangi
Membersihkan vagina terutama dengan sabun wangi dapat mengganggu susunan bakteri dan pH alami.
Selain itu, hindari juga produk pembalut atau kertas toilet dengan pewangi.
Ketika susunan bakteri alami vagina terganggu, akan ada risiko terkena infeksi seperti bakteri vaginosis (BV) yang berdampak pada bau vagina.
3. Hidrasi
Minum banyak air tidak hanya baik untuk kulit kita.
Ini juga dapat membantu kesehatan vagina secara keseluruhan, dengan mendorong pengeluaran keringat dan cairan yang sehat.
4. Diet sehat
Diet seimbang kaya buah-buahan, sayuran, biji-bijian, dan protein tanpa lemak, akan menghasilkan aroma yang lebih lembut dibandingkan dengan makanan cepat saji yang berminyak.
Diet seimbang menghasilkan tubuh yang sehat, termasuk vagina.
Namun, ada beberapa makanan yang berbau sangat kuat seperti asparagus, bawang putih, dan bawang merah. Jenis makanan itu bisa mempengaruhi aroma vagina.
Baca Juga: Hilangkan Aroma Tidak Sedap pada Miss V dengan Konsumsi 7 Makanan Ini
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR