"Sampai saat ini gak ada keluhan sakit di bagian V ataupun perut, hanya saja durasi haid lebih lama dari sebelumnya."
"Dulu (sebelum menggunakan KB), 5-7 hari sudah sama flek sebelum/sesudah haid. Kalau sekarang bisa 14-16 hari beserta flek, biasanya deras darah cuma 4-5 hari sisanya flek gak selesai-selesai," kata Mieke.
3. Harga KB spiral
Harga KB spiral ternyata beragam. Ada yang gratis karena ikut program wilayah setempat, namun ada pula yang jutaan.
Berikut harga KB spiral yang telah NOVA.id himpun.
1. RS Hermina Ciledug tahun 2022
IUD Nova T
Rp800.000++ (belum biaya dokter)
2. RS Bunda Aliyah Depok tahun 2020
IUD Nova T
sekitar Rp1.5 juta (sudah dengan dokter, vitamin, dan obat-obatan)
Baca Juga: Pakai KB Bisa Bikin Depresi dan Mood Swing? Ini Penjelasan Lengkap dari Ahli
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR