Apabila Sahabat NOVA mengalami reaksi alergi setelah menggunakan tea tree oil, lebih baik hentikan saja.
Pasalnya, tidak semua orang cocok menggunakan bahan alami tersebut.
Selain mengatasi kutu air dengan kedua cara di atas , penting juga untuk selalu menjaga kebersihan kaki.
Pastikan Sahabat NOVA mencuci kaki menggunakan sabun dan air.
Jangan lupa bersihkan kaki sampai ke sela-selanya.
Jika sedang berada di tempat lembap, gunakanlah sandal. Apabila ingin memakai kaus kaki, pakailah yang bisa mencegah lembap.
Selain itu, jangan lupa juga untuk mengganti sepatu dua hari sekali dan jemur sepatu yang sudah digunakan.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Gatal pada Miss V Secara Alami, Bisa Pakai Madu
Nah, itulah beberapa cara menghilangkan gatal karena kutu air.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR