Dalam perawatan untuk menghilangkan flek hitam menggunakan treatment chemical peels, kombinasi larutan kimia diterapkan ke area yang terkena.
Bahan kimia ini akan membuat lapisan kulit yang terkena akan mengelupas dan setelahnya tumbuh kulit baru.
Seiring dengan hilangnya flek hitam, kita juga akan mendapatkan kulit halus dan bercahaya.
Sama seperti treatment chemical peels, mikrodermabrasi juga merupakan perawatan pengelupasan kulit yang membantu mengangkat sel kulit mati.
Selama mikrodermabrasi, dokter kulit menggunakan alat khusus yang memiliki permukaan abrasif untuk menghilangkan lapisan luar kulit.
Perawatan ini mendorong pertumbuhan kolagen baru, yang dapat membantu menghilangkan flek hitam.
4. Microneedling
Perawatan ini menggunakan alat stainless yang ditutupi dengan ratusan jarum kecil.
Saat jarum menusuk kulit, ini meningkatkan produksi kolagen dan membantu mengembalikan elastisitas kulit.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Flek Hitam dengan Kentang, Ada 3 Metode
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR