“Berdasarkan arahan dari Pemprov DKI Jakarta dan Dishub DKI Jakarta, seluruh pelanggan Transjakarta diperbolehkan untuk tidak menggunakan masker di dalam armada Transjakarta apabila dalam keadaan sehat dan tidak beresiko tertular atau menularkan Covid-19. Namun, jika pelanggan merasa kurang sehat dianjurkan tetap menggunakan masker yang tertutup dengan baik,” ucapnya.
Sementara itu, PT Kereta Api Indonesia (Persero) hingga saat ini masih mewajibkan penumpang untuk tetap memakai masker.
PT KAI masih menunggu arahan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk mengizinkan penumpang melepas masker dalam perjalanan. (*)
Ternyata Ini Usia Ideal si Kecil Pisah Kamar dan Cara Agar Anak Mau Tidur Sendiri
Penulis | : | Annisa Octaviana |
Editor | : | Annisa Octaviana |
KOMENTAR