NOVA.id – Sarapan sangat penting untuk mengawali hari.
Namun, sarapan biasanya menggunakan resep yang itu-itu saja.
Padahal jika bosan kita bisa lho berkreasi dengan resep.
Seperti resep selada mie berikut.
Selain praktis dan lezat, resep ini juga kaya nutrisi.
Perhatikan resepnya berikut.
Bahan:
100 gram mi telur basah, rebus lalu tiriskan
6 lembar letus, sobek-sobek
1 buah ketimun jepang, buat acar
1 buah apel malang, potong tipis lebar
1 buah jagung manis, rebus, sisir
1 buah wortel, bagi 3 bagian, iris dengan peeler
1/2 buah nanas, potong 3x1 cm
Baca Juga: Sarapan Nasi Kuning Pakai Resep Ini Hati-Hati Ketagihan, Gurih dan Wanginya Terbayang-bayang
Bahan Saus:
100 gram selai kacang creamy
2 sendok makan saus sambal
3 sendok makan air jeruk lemon
2 sendok makan mayones
4 sendok makan air hangat
1/2 sendok teh mustard
Cara Membuat Selada Mi:
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR