NOVA.ID - Cuaca panas menggila, payung anti UV bisa jadi barang wajib yang harus dimiliki.
Payung anti UV adalah jenis payung yang bahan payungnya dibuat anti sinar matahari.
Biasanya lapisan pada payung anti UV adalah titanium dioxide, zinc oxide, dan senyawa serupa lainnya yang membuat payung dapat menyerap sinar matahari berlebih yang berbahaya.
Sehingga kita pun bisa terlindungi dari cuaca panas di bawah payung.
Payung anti UV juga diklaim dapat menghalangi sinar UV dari 75-99 persen tergantung dari bahan yang digunakan pada payung.
Beruntung, saat ini sudah ada banyak payung anti UV di pasaran yang bisa kita pilih.
Namun untuk menghemat waktu Sahabat NOVA, berikut ada 5 rekomendasi payung anti UV yang bagus untuk atasi cuaca panas.
Soal harga, dijamin murah tapi enggak murahan, mulai dari Rp30.000-an aja, kok di Shopee pakai link affiliate ini.
Yuk, simak ada apa saja.
Harga: Rp35.000
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Maria Ermilinda Hayon |
KOMENTAR