NOVA.id - Sahabat NOVA sudah mulai mencari rekomendas tempat bukber atau buka bersama saar Ramadan 2024 nanti?
Jika iya, maka penting banget untuk mengetahui tema tempat berbuka dan promo yang ditawarkan.
Dengan begitu, kita bisa menyesuaikan kebutuhan dan juga mengatur keuangan agar lebih menguntungkan.
Nah, selain restoran atau kafe, beberapa rekomendasi tempat bukber di hotel juga bisa jadi pilihan.
Sebab biasanya menawarkan paket komplit dengan tema Ramadan yang unik dan menarik.
Belum lagi beragam promonya yang bisa menguntungkan kita.
Salah satu rekomendasi tempat bukber di hotel yang mulai dilirik yakni hotel-hotel di bawah JHL Collection.
JHL Collection, menawarkan para calon tamu untuk menikmati beragam pilihan program Ramadan menawan di sejumlah properti andalan mereka.
Dari tawaran kuliner lezat hingga layanan yang unik, setiap properti menjanjikan pengalaman tak terlupakan dengan aneka pilihan bersantap dan bingkisan dengan desain yang memanjakan mata.
Yuk, simak ada apa saja dan bagaimana penawaran promonya.
1.JHL Solitaire Gading Serpong
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Maria Ermilinda Hayon |
KOMENTAR