Kursi ini dilengkapi dengan bantalan duduk yang mempunyai ketebalan hingga 8 cm dengan material foam, serta bisa diatur kemiringannya.
Baca Juga: Tips Meletakkan Tanaman Hias di Dalam Rumah agar Estetik
Untuk kebutuhan traveling Sahabat NOVA bisa menggunakan kursi lipat tanpa sandaran agar tidak memakan tempat ketika dibawa. Contohnya, kursi lipat tanpa sandaran dengan ukuran 31 cm yang ada di ruparupa.
Meski kecil dan ringan, kursi ini dibuat dari material yang kokoh, sehingga mampu menahan beban dari tubuh atau barang.
Pilihan yang dapat Sahabat NOVA beli selanjutnya adalah kursi lipat besi. Kursi jenis ini sangat cocok untuk ditempatkan di area teras atau area outdoor karena dirancang dengan bahan besi yang tahan cuaca.
Soal ukuran, kursi lipat ini hadir dengan dengan dimensi 42 cm x 50 cm x 88 cm. Sahabat NOVA bisa meletakkan kursi ini di tengah teras di sore sebagai teman beristirahat.
Selain kursi lipat besi, kursi lipat mini bulat juga bisa digunakan sebagai pemanis ruangan. Rangka kursi ini terbuat dari besi dengan kapasitas beban hingga 90 kg.
Kursi ini bisa Sahabat NOVA gunakan untuk area sempit seperti teras atau area santai tanpa membuat ruangan terlihat sempit.
Baca Juga: Sering Dikira Pesugihan, Ini Manfaat Tabur Garam di Sekeliling Rumah
Untuk kebutuhan belajar anak, Sahabat NOVA bisa memilih kursi lipat yang didesain khusus untuk anak-anak. Katalog kursi lipat anak ini bisa Sahabat NOVA lihat melalui aplikasi atau situs web ruparupa.com.
Selain kursi lipat, Ruparupa juga menyediakan perabot dan peralatan rumah tangga dari merek-merek ternama, seperti brand Kawan Lama Group yang terdiri dari ACE, INFORMA, INFORMA Electronics, INFORMA Sleep, Pendopo, Toys Kingdom, ATARU, Krisbow, Pet Kingdom, SELMA, THYS, Chatime, Ashley, dan EYE SOUL.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Content Marketing ADV |
Editor | : | Yussy Maulia |
KOMENTAR