"Logikanya dalam pernikahan yang sah itu ada nama ayah dan ibu. Pasti tercantum dalam akta kelahiran anak," kata pengacara Ayu, Afrian Bondjol, Selasa (18/2).
Saat ditegaskan ada atau tidaknya nama Enji di dalam akta kelahiran itu, Afrian mengaku belum melihatnya. "Saya belum lihat detailnya ada atau tidak nama ayah Bilqis di akta kelahirannya," jawabnya.
Okki/Tabloidnova.com
Rayakan Hari Bebas Bau Badan, Deorex Bagikan 100.000 Produk Gratis hingga Masuk Rekor MURI
KOMENTAR