Peluk, lagu di album Rectoverso diciptakan Dewi Lestari di tahun 2000, sebetulnya pernah dibawakan Shanty. Saat Dewi memutuskan memasukkan lagu yang sama di album terbarunya, ia ingin konssep yang bebeda. "Saya ingin aransemennya dibuat sedikit nge-rock, supaya berbeda dengan yang dinyanyikan Shanty. Agar lebih kentara lagi perbedaannya, saya dan arranger Ricky Lionardi memutuskan mencari vokal pria untuk menemani saya," jelas Dewi.
KOMENTAR