Hal ini lantaran Indadari merasa kesal dengan kontrak Caisar yang tidak jelas.
Sebab, tersiar kabar, Caisar dikontrak tidak untuk berjoget. Namun, kehadiran Caisar justru dimanfaatkan pihak relevisi untuk berjoget.
Baca juga: Dituduh Jadi Saksi Nikah Siri Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting, Eko Patrio Merasa Dirugikan?
Hal ini membuat Caisar harus bayar pinalti yang berlipat jika tidak melakukannya.
Sayang, sampai saat ini, pihak televisi belum mau memberikan keterangan, prihal kehadiran Caisar. (*)
Penulis | : | Laili Ira Maslakhah |
Editor | : | nova.id |
KOMENTAR