Oregano
Rempah yang hampir selalu ada di setiap makanan Italia ini memiliki rasa pedas. Rempah-rempah ini mendapatkan popularitasnya di Amerika Serikat pasca Perang Dunia II ketika tentara AS pulang dari Italia.
Jinten
Biji cumin ini sering digunakan dalam masakan Timur Tengah, Asia, Mediterania, dan Meksiko. Memiliki rasa pahit yang khas dan aroma hangat yang kuat. Ada jinten hitam dengan rasa yang kompleks, dan ada juga jinten putih.
Pala
Pala digunakan untuk mendapatkan hidangan dalam kolaborasi rasa manis dan gurih. Biasanya dicampurkan pada masakan dalam bentuk parutan. Sangat nikmat jika dicampurkan dalam hidangan kari.
Ester Sondang
KOMENTAR