- Para gadis tubuhnya cenderung membulat, khususnya di sekitar pinggul dan kaki.
- Terkadang payudara satu orang gadis akan mulai bengkak, lantas membesar, lebih cepat dibandingkan milik remaja lainnya.
- Remaja putri dan putra akan memiliki rambut kemaluan serta bulu ketiak, dan kaki membesar dan berwarna lebih gelap.
- Remaja mulai berjerawat dan lebih banyak memproduksi keringat.
- Penis dan testis remaja pria mulai tumbuh membesar.
- Suara remaja pria berubah besar dan dalam.
- Pada remaja pria akan tumbuh kumis, otot badan pun membesar.
- Remaja pria akan mulai mimpi basah. Artinya, mereka ejakulasi dalam tidur.
- Ketika remaja putri mulai menstruasi sekali sebulan, saluran rahim berisi darah untuk tempat telur yang siap dibuahi. Jika dalam waktu tersebut tidak terjadi proses pembuahan, telur tersebut akan luruh, dan putri Anda pun mendapat haid. Jika terjadi proses pembuahan, kehamilan pun terjadi.
- Masa haid antara 3 hari hingga satu minggu. Gunakan pembalut untuk menyerap darah yang keluar.
***
KOMENTAR