Bahan makanan dengan indeks glikemik tinggi memicu perubahan hormon yang akan mempercepat perkembangan sel kanker.
Kurangi Kebiasaan Buruk
Menghindari konsumsi alkohol dan merokok seringkali dianjurkan untuk menekan risiko kanker. Sebagaimana disebutkan dalam sebuah penelitian, mengonsumsi alkohol setiap hari dapat meningkatkan risiko kanker payudara hingga 20-25%. Begitu pula merokok, dapat meningkatkan risiko kanker.
Hentikan kebiasaan-kebiasaan buruk ini sejak sekarang. Dan hindari lingkungan yang membuat Anda ikut merasakan dampak negatifnya, seperti orang-orang yang suka merokok di tempat umum.
Laili Damayanti/Nova
Foto: Agus Dwianto/Nova, Stylish: Franka/Nova
KOMENTAR