Suami, kan, cukup berpengaruh. Tidak takut?
Insya Allah tidak karena ini perjuangan seorang ibu. Pasti banyak yang akan membantu. Minimal, anggota dewan sudah tahu masalah ini. Makanya sekarang saya serahkan semua ke pimpinan Polri dan Komnas Anak.
Sudah minta perlindungan ke Komnas Anak?
Rencananya Senin (28/5) kami akan minta perlindungan ke Komnas Anak. Setelah itu semua saya serahkan ke Allah.
Sukrisna
KOMENTAR