"Pencabutan kuasa jika dianggap tak layak itu tergantung keluarga," terang Kak Seto saat dijumpai tabloidnova.com di Epicentrum, Jalan HR Rasuna Said, Kuningan , Jakarta Selatan, Senin (16/9).
Kak Seto menyarankan Dhani dan Maia berdiskusi. Selain itu, Dhani dan Maia diminta untuk mendengarkan pendapat sang anak.
"Kalau selama ini dengan kan (tinggal) bersama ayahnya, bisa saja kembali ke ibu. Ini akan lebih baik diserahkan ke orangtua dan didengarkan suara anak, sebaiknya diasuh oleh siapa," kata Kak Seto.
Okki/Tabloidnova.com
KOMENTAR