"Kepada saudara terdakwa, tolong jangan main handphone ya," tegur sang ketua majelis hakim, Djaniko SH, di ruang sidang utama Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Jakarta, Rabu (26/10) siang.
Ketua majelis hakim pantas saja meradang lantaran Dewi Perssik tak memerhatikan jalannya pemeriksaan dan sibuk memainkan ponsel pribadinya. Dewi Perssik akhirnya diminta untuk menyimpan ponselnya dan mendengarkan setiap pertanyaan yang dilontarkan. "Kami minta saudara untuk menyimak jalannya persidangan," ujar ketua majelis hakim yang disambut anggukan kepala Dewi.
Okki
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR