Saat berusaha didekati secara perlahan, Julia akhirnya bersedia bercerita tentang kehidupannya di rumah. Kepada Hidayah, bocah ini mengaku kerap mendapatkan perlakuan kasar dari ibu tirinya.
Ibunya itu kerap marah-marah tanpa alasan jelas dan menyiksanya dengan cara mencubit cukup keras.
“Dia akhirnya cerita kalau sering disiksa ibu tirinya. Dia katanya sering dicubiti dengan keras sampai banyak bekas lukanya,” ujarnya.
Pihak sekolah lantas berupaya memanggil kedua orangtua Julia untuk meminta penjelasan kondisi bocah tersebut. Namun setiap kali dipanggil ke sekolah, orangtuanya tidak pernah datang.
Lugas Wicaksono / Tribun Bali
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR