Perkembangan media sosial yang makin pesat, selain membawa dampak positif ternyata juga membawa dampak negatif.
Dampak negatif yang sedang melanda negeri kita adalah munculnya berita hoax atau berita palsu.
Tanpa disadari, kita pun sering termakan berita tersebut.
Sebenarnya apa itu berita hoax?
Secara sederhana kita bisa menyimpulkan jika berita hoax dapat diartikan sebagai :
Berita palsu serta informasi bohong dan hanya karangan atau kabar tidak benar.
Berita hoax ini biasanya ditujukan untuk menjatuhkan nama baik seseorang, memprovokasi, memfitnah, dan menjelekkan orang lain demi kepentingan si pembuat berita hoax tersebut.
Tujuan berita hoax biasanya dibuat demi tujuan keuntungan pribadi si pembuat berita tersebut.
Baca: Asyik, Facebook Mulai Beri Peringatan di Berita “HOAX”
Kira-kira apa saja keuntungan yang didapat oleh seseorang yang membuat berita hoax?
Berikut ini adalah gambarannya:
1. Berita yang biasanya merupakan informasi palsu cenderung lebih cepat viral karena sering dibagikan.
Penulis | : | Nova |
Editor | : | Ade Ryani HMK |
KOMENTAR