Saat ini di pasaran, dua buah bilah wiper dibanderol dengan harga Rp140.000 dengan pilihan bahan plastik dan metal dari beragam merek.
Jadi, daripada kaca depan lecet dan menyebabkan kita mengeluarkan uang lebih banyak, baiknya ganti saja wiper-nya.
Baca juga: Di Balik Kabar Keretakan Rumah Tangga Anaknya, Sunan Kalijaga Justru Tulis Kalimat Ini di Sosmed
4. Jangan Salah Kaprah!
Yang terakhir, ingatlah untuk selalu menggunakan wiper sesuai fungsinya.
Jika tidak, hal ini sejatinya dapat membuat karet-karet wiper cepat getas dan rusak sehingga umurnya pun menjadi pendek.
Baca juga: Mengejutkan, Inilah Satu-satunya Putri Duyung yang Masih Hidup di Dunia
Perlu dipahami, bahwa wiper berfungsi untuk membersihkan air pada kaca depan dan belakang. Sama sekali bukan sebagai alat pembersih debu atau kotoran di kaca.
Jika kita masih salah mempergunakannya sesuai fungsi, maka karet wiper pun akan cepat rusak. (*)
Penulis | : | Amanda Hanaria |
Editor | : | Amanda Hanaria |
KOMENTAR