Nova.id - Nama Shafa Harris kini dikenal banyak orang sejak perseteruannya dengan Jennifer Dunn.
Di usia yang begitu muda, Shafa sukses menyuarakan kesedihan hati seorang anak yang ditinggal ayahnya.
Sejak saat itu, banyak netizen mulai menyoroti kehidupannya sampai gaya hidupnya.
Shafa sering mendapat pujian karena style fashionnya yang mewah dan kepandaiannya dalam mengaplikasikan make up di usia 14 tahun.
Namun tak jarang netizen yang menyesalkan penampilan Shafa yang dinilai terlalu dewasa.
Mengapa netizen kembali kecewa dengan Shafa?
KOMENTAR