Kondisi ini berbeda dari kondisi kulit lainnya seperti rosacea.
"Menemukan strategi penanganan untuk mengatasi stres sangat penting dalam membantu mengelola psoriasis," katanya.
Untuk menanganinya salah satunya yakni dengan meditasi.
"Penelitian telah menghubungkan meditasi mindfulness dengan pengurangan stres dan peningkatan gejala kulit lebih cepat pada orang yang mengalami psoriasis," tambahnya.
(Baca juga: Gendong-gendongan Sampai Ala Monas, Inilah 10 Foto Prewedding Vicky Prasetyo dan Angel Lelga, Mana yang Paling Kocak?)
2. Jerawat batu
Meski bukan kondisi kulit, namun jika kita stres kemungkinan kita akan mulai memilih makanan yang salah untuk diet atau bahkan menyantap junk food sepanjang hari.
Tentunya hal ini bisa menyebabkan kulit menjadi buruk.
"Ini diketahui dengan baik melalui penelitian bahwa stres menyebabkan orang makan dengan kualitas rendah, gula tinggi," kata Julie Upton MS, RD.
"Dan, makanan ini juga terkait langsung dengan jerawat dan masalah kulit lainnya," tambahnya.
(Baca juga: Bagi yang Sedang Jalani Program Diet, Sebaiknya Pilih Makanan Ini untuk Menu Sarapan)
3. Jerawat bisul
KOMENTAR