Kedua hormon yang sedang meningkat tersebut akan membuat gusi mengalami peradangan.
Hormon yang sedang meningkat tersebut juga akan mempengaruhi respons tubuh perempuan terhadap racun yang berasal dari plak gigi.
Itu sebabnya bila kita berniat mencabut gigi yang bermasalah, persiapkan kondisi fisik dengan prima.
(Baca juga: Tak Banyak Berubah, Ternyata Begini Wajah Asli Cut Tari Saat Masih Remaja)
Misalnya, tidur cukup, konsumsi makanan sehat, sudah membersihkan rongga mulut dengan bersih, tidak sedang sakit, dan tentu saja tidak dalam keadaan haid.
Jadi, tak perlu lagi ragu, bukan?
Sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu pada dokter gigi kepercayaan kita, apakah kondisi kita siap untuk melakukan prosedur cabut gigi atau tidak. (*)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR