(Baca juga: Ditanya Soal Status Kekasih, Billy Syahputra Jawab Tunggu Kebenarannya!)
3. Meditasi
Stres merupakan penyebab dari beragam penyakit.
Kondisi ini juga bisa memperparah penyakit peradangan sendi kita.
Dengan begitu ambillah waktu santai dengan bermeditasi, yoga, atau memanjakan diri dalam aktivitas yang menenangkan pikiran dan tubuh kita.
4. Kunyit
Kunyit merupakan obat hebat yang bisa membantu melawan berbagai penyakit.
Bahan dapur ini memiliki sifat anti-inflamasi yang membantu dalam mengurangi sakit radang sendi.
(Baca juga: Sebelum Tidur Sebaiknya Lakukan Perawatan Ini Secara Rutin Jika Ingin Kulit Wajah Sehat dan Segar di Pagi Hari)
5. Pijat
Pijat bisa mengurangi nyeri sendi, kaku, dan mengurangi peradangan.
Kita harus berkonsultasi dengan terapis pijat profesional saat menangani sakit arthritis karena memerlukan pengetahuan, perawatan, dan pengalaman. (*)
KOMENTAR