NOVA.id – Biasanya kita mengolah bayam menjadi sajian berkuah yang nikmat disantap kala hangat.
Namun, bayam bisa kita olah jadi sajian lain yang tak kalah sedapnya, loh!
Simak resep keripik bayam teri yang cocok untuk camilan hari ini.
Baca Juga: Sarapan Simpel Gizi Seimbang, Coba Resep Nasi Bayam yang Nikmat
Bahan:
Bahan Pencelup:
Bahan Pelapis:
Bumbu Halus:
Cara Membuat Keripik Bayam Teri:
1. Pencelup, campur tepung beras, tepung sagu, garam, merica bubuk, kuning telur, dan bumbu halus. Aduk rata.
2. Tuang santan sambil diaduk sampai licin. Masukkan teri medan. Aduk rata.
3. Lumuri bayam dengan bahan pelapis. Celupkan bayam ke dalam bahan pencelup.
Source | : | NOVA |
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR