Tuang air hangat ke dalam cangkir lalu tambahkan perasan jeruk lemon dan minum saat perut kosong.
Menurut Tasty Yummies, minuman sederhana ini bisa menyeimbangkan sistem kekebalan tubuh, meningkatkan penyembuhan luka, dan mendorong kesehatan kulit.
(Baca juga: Duh, 14 Anak Menjadi Korban Aksi dari Pria yang Diduga Mengalami Kelainan Seksual, Ada yang Masih TK!)
3. Gunakan untuk masker
Masker merupakan perawatan rutin yang wajib digunakan.
Kita bisa membuat masker dengan kandungan vitamin C alami di rumah.
Campurkan empat buah stroberi yang dihancurkan dengan dua sendok oatmeal serta dua sendok makan susu.
Aduk rata dan gunakan di wajah dan leher kita.
Setelah 40 menit, bersihkan dengan air hangat.
Strobei mengandung vitamin C yang penuh dan bila dikombinasikan dengan oatmeal juga susu, akan membuat kulit lebih segar dan bersinar.
(Baca juga: Usai Beradu Mulut, Pasangan Suami-Istri Ini Diduga Sengaja Membakar Diri Bersama di Sebuah Kamar Kos)
4. Memakannya
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR