Penelitian dilakukan pada lebah dan ditemukan bahwa kurkumin membantu meningkatkan masa hidup mereka.
(Baca juga: Bukti Cinta Lingkungan, Eva Celia Stop Makan Daging! Apa Alasannya?)
3. Mengurangi masalah perut
Diare, sakit perut, mual, dan masalah perut lainnya bisa diatasi dengan minum teh kunyit jahe ini.
Karena minuman ini bisa membuat sistem pencernaan menjadi kuat.
(Baca juga: Tampil Gaya Namun Tetap Fashionable, Eco Fashion Jawabannya)
4. Bantu melawan infeksi
Kunyit dan jahe merupakan herbal efektif yang memiliki sifat antibakteri.
Selain itu, kurkumin juga bersifat sebagai anti jamur.
Jadi dengan mengonsumsi minuman ini akan membantu melawan berbagai infeksi di tubuh.
(Baca juga: Ini Dia Rekomendasi Penginapan di Bali dengan Harga di Bawah Rp 200ribu, Tertarik?)
Cara membuat minuman herbal ini, kita cukup menyiapkan bahan yang dibutuhkan seperti kunyit dan jahe.
Untuk memulainya masak air di panci, setelah mendidih masukan beberapa kunyit, jahe , dan juga kayu manis ke dalamnya.
Diamkan minuman ini mendidih hingga 10 menit.
Jika sudah selesai, saring dan tambahkan satu sendok madu ke dalamnya. (*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR