Cincin yang digunakan untuk pernikahan kerajaan kebanyakan dari Emas Welsh yang berasal dari tambang di North Wales.
Tambang Clogal St. David ini telah menyediakan tiga generasi cincin kawin kerajaan, dan alasannya adalah emas Welsh 24 karat memiliki persentase emas murni lebih tinggi daripada emas 18 karat yang biasa.
Hal tersebut akan memberi warna yang kaya pada perhiasan itu.
(Baca juga: Awas, Ini Dampak Buruk Jika Ibu Hamil Konsumsi Gula Berlebih)
Nah Sahabat NOVA itu tadi aturan busana pengatin dari kerajaan Inggris.
Sudah terbayang belum kira kira bagaimana tampilan Meghan Markle saat pernikahannya nanti? (*)
Source | : | Cosmopolitan |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR