2. Lemon dan Baking Soda
Mencampurkan lemon dan baking soda akan menghasilkan scrub yang ampuh menghilangkan ketiak menghitam.
Berani Berbicara di Muka Umum dengan Trik Sederhana Ini, yuk!
Campur sedikit baking soda dengan perasan jeruk lemon lalu gosok pada bagian ketiak yang menghitam selama 2 sampai 3 menit.
Kita dapat mengulanginya satu atau dua kali seminggu untuk mendapatkan hasil yang lebih baik.
3. Minyak Kelapa
Minyak kelapa merupakan pelembap alami yang mengandung vitamin E yang dapat membantu mencerahkan area gelap pada ketiak.
Caranya cukup oleskan minyak kelapa pada bagian ketiak yang menghitam.
Menakjubkan, Ternyata Kentang Punya Manfaat Bagi Kulit Kita
4. Srcub Gula dan Minyak Kelapa
Menghapus kulit mati dari area bawah lengan sangat penting, karena setiap jenis penumpukan dapat menyebabkan area tampak gelap.
Campur satu sendok teh gula dengan sedikit minyak kelapa dan oleskan bada bagian ketiak yang gelap.
Source | : | Cosmopolitan |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Laili Ira Maslakhah |
KOMENTAR