2. Posisi Monitor tidak Ketinggian
Untuk menghindari ketegangan pada mata dan otot leher, pusatkan monitor di depan kita kira-kira satu lengan jaraknya.
Bagian atas monitor harus sekitar 1 - 3 inci di atas mata kita.
(Baca juga: 7 Tahun di Amerika, Cinta Laura Buka-Bukaan Perbedaan Gaya Hidupnya)
3. Keyboard
Kebanyakan orang menempatkan keyboard langsung pada meja.
Sehingga, posisi keyboard berada di bawah pundak.
Posisikan keyboard senyaman mungkin.
Sebab, mengetik dengan posisi keyboard tidak tepat dapat menyebabkan ketegangan otot lengan dan pundak.
Tempatkan keyboard pada posisi yang lebih rendah daripada monitor.
(Baca juga: Kunci dari Kesuksesan Program Diet Ternyata Terletak di Sini)
4. Selalu Beristirahat
Setiap 10 menit, ambillah istirahat paling tidak 20 detik.
Berdirilah dan lakukan stretch agar badan tidak pegal dan agar sirkulasi darah lancar. (*)
Source | : | webmd.com |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR