NOVA.id - Pernikahan jarak jauh mungkin bukanlah hal yang kita inginkan.
Namun terkadang kita diharuskan untuk menjalani hubungan tersebut.
Entah itu soal pekerjaan yang mengharuskan kita jauh dari pasangan.
Berikut tips pernikahan bila kita jauh dari pasangan atau menjalani long-distance marriage.
(Baca Juga: Salut! Begini Cara Suami Nia Ramadhani Ajarkan Anak agar Rendah Hati)
1. Pasang Foto Bersama
Ryan Howes, seorang pakar psikologi klinis menyarankan kita untuk menampilkan foto pasangan kita di meja atau dinding.
Foto dapat mengingatkan kita pada pasangan.
Selain itu, membuat kita menyadari bahwa pasangan yang kita cintai ada untuk kita meski tak berada di satu tempat.
(Baca Juga: Berita Duka, Ayah dari Michael Jackson Tutup Usia di Umur 89 Tahun)
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | Huffington Post |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR