Ada kemungkinan ia mengalami alergi karena kacang-kacangan, namun uji lab masih terus dilakukan untuk mengetahui penyebab jelas dari gejala tersebut.
Sebaiknya kita harus mengetahui apa yang menjadi alergi yang dimiliki keluarga, agar kejadian yang buruk tidak terjadi.
Menurut nhs.uk, alergi sendiri mungkin akan menghilang seiring bertambahnya usia, namun banyak juga yang harus menderitanya seumur hidup.
(Baca juga: Pasangan dengan Pernikahan Mahal Lebih Berisiko Cepat Cerai?)
Reaksi yang didapat karena alergi pun bermacam-macam, mulai dari bersin, hidung berair atau tersumbat, merah, gatal mata berair, mengi dan batuk, ruam merah dan gatal, atau yang buruk adalah gejala asma dan eksim.
Terlebih lagi kita harus menjaga anak kita terus dalam pantauan. (*)
KOMENTAR