NOVA.id - Kawat gigi sejatinya memang ditujukan untuk perawatan bagi orang yang memiliki masalah pada gigi dan rahang.
Namun, kini kehadiran kawat gigi bukan hanya sebagai tindakan medis tetapi juga tren fashion di kalangan masyarakat.
Meski tidak membutuhkan perawatan kawat gigi, tetapi beberapa orang memutuskan untuk mengenakannya demi mengikuti tren yang berkembang.
(Baca juga: Ingin Makan Enak Tapi Takut Gemuk? Tenang, Bikin Sajian Ikan Ini Saja!)
Berbeda dengan kelima perempuan ini yang memiliki struktur gigi tidak beraturan dan kesulitan makan karena permasalahan tulang rahang.
Melansir dari Boredpanda.com, ini dia transformasi ajaib dari penggunaan kawat gigi yang membuat senyum seseorang semakin memesona.
1. Perempuan ini memiliki gigi depan yang terpisah cukup jauh.
Setelah pakai kawat gigi senyumnya jadi sempurna ya?
(Baca juga: Ingin Makan Enak Tapi Takut Gemuk? Tenang, Bikin Sajian Ikan Ini Saja!)
2. Gadis cantik ini punya gigi gingsul di beberapa tempat yang rapih setelah menjalani perawatan dengan kawat gigi.
(Baca juga: Ingin Tampil Makin Kece di Kantor, Yuk, Gunakan Tas Besar Seperti Ini!)
3. Gigi yang berantakan menjadi senyum yang cemerlang, tentu saja rasa percaya diri dari perempuan yang satu ini jua meningkat!
(Baca juga: Dulu Susah Duduk, Kini Sukses Turunkan Berat 104 Kg, Seperti Apa Penampilannya Sekarang?)
4. Pertumbuhan gigi bawah yang tidak beraturan bisa diselesaikan dan berubah jadi senyum memesona!
(Baca juga: Istri Pertama Robin Wiliams Izinkan Mendiang Suaminya Berselingkuh, Kenapa ya?)
5. Meski memiliki gigi berukuran besar, tetapi senyumnya terlihat rapih berkat kawat gigi.
Sahabat NOVA, manfaat kawat gigi memang luar biasa tetapi yang paling pentin rutin periksa kesehatan gigi dan mulut setiap 6 bulan sekali ya! (*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | BoredPanda |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR