Dua bayi superfetation akan terlahir bersama-sama.
Namun, mereka dapat memiliki ukuran dan umur yang berbeda-beda, tergantung pada perbedaan masing-masing embrio.
Julia Grovernburg dari Arkansas adalah satu perempuan yang mengalami fenomena ini.
(Baca juga: Hati-Hati dengan Aplikasi Kencan, Pria Ini Mengaku Bunuh 7 Orang yang Ia Temui Lewat Kencan Online)
Ia kemudian melahirkan dua bayinya dalam waktu yang sama.
Pada 2011, ia mengatakan pada Mirror Online, "Selama 30 tahun pengalaman dokter kita, ia belum pernah melihat yang semacam ini." (*)
Source | : | Mirror |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR