NOVA.id - Baru-baru ini, kejadian misterius sekaligus tragis menimpa seorang balita berusia 3 tahun.
Anak bernama Brantley Lloyd itu ditemukan dalam mesin pengering pakaian oleh ayahnya.
Sang ayah lalu segera menghubungi 911 setelah menemukan anaknya tak bernapas lagi.
(Baca juga: Wah, Ruben Onsu Disebut Suami Langka dan Idaman Perempuan, Kenapa?)
Ia juga menelpon istrinya, Amanda Ray untuk segera datang ke rumah di Virginia Beach, Virginia sesegera mungkin.
Chet Lloyd mengatakan pada Virginian-Pilo bahwa Brantley telah melompat ke pengering pakaian saat ia sedang tidur.
Ia menjelaskan, "Saya tak tahu apakah dia panik atau tidak bisa keluar. Dia menderita asma."
(Baca juga: Diam-Diam, 5 Artis Ini Sudah Naik Haji, Meski Ada yang Tak Berhijab)
Source | : | Metro |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR