NOVA.id - Setelah pertunangannya bersama seorang anggota DPRD yang dilaksanakan pada awal September dibatalkan, kini sebuah kabar mengejutkan kembali datang dari Shinta Bachir.
Shinta mengaku pernah menikah siri dengan seorang polisi dan menjadi istri simpanan selama 3 tahun.
Baca Juga : Shinta Bachir Blak-Blakan Soal Diajak Tidur dan Sifat Asli Anggota DPRD yang Melamarnya!
Hal ini pun secara terang terangan diungkapkan Shinta dalam acara Hotman Paris Show yang tayang pada 18 Oktober kemarin.
"Nikah siri dan bapak saya sendiri yang menikahkan," ungkap Shinta Bachir.
Shinta Bachir juga mengungkapkan bagaimana proses perkenalan mereka hingga akhirnya memutuskan untuk menikah.
Baca Juga : Usai Bongkar Jumlah Utang Nikita Mirzani, Shinta Bachir: Saya Tidak Halu, Saya Tidak Stres
KOMENTAR