NOVA.id – Banjir landa Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Sumatera Barat pada Jumat (02/11).
Banjir yang diakibatkan oleh hujan deras membuat debit sungai meningkat dan melanda beberapa tempat.
Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho melalui akun twitternya @Sutopo_PN mengatakan, dampak banjir yang terjadi di Kota Padang telah melanda 7 kecamatan, 2 orang meninggal, dan 600 rumah terendam banjir setinggi 30-150 cm.
Baca Juga : Syachrul Anto Meninggal saat Evakuasi Lion Air JT610, Sang Istri: Tunggu Aku di JannahNya
Tak hanya itu, banjir juga melanda fasilitas umum seperti jembatan yang roboh dan putus.
Salah satu jembatan yang roboh berada di Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Sumatera Barat.
Dikutip dari Nationalgeographic.com, berkaca dari kejadian ini, ada beberapa tips yang bisa Sahabat NOVA lakukan sebelum terjadinya banjir.
Baca Juga : Kaitkan dengan Nyawa, Robby Purba Ungkap Alasan Akur Lagi dengan Roy Kiyoshi
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Twitter,nationalgeographic.com |
Penulis | : | Yashinta Mulya Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR