Menyentuh hati, si bungsu Dul yang ketika itu masih amat kecil berusaha memberikan ketegaran pada sang ibunda.
"Bunda jangan marah ya sama ayah, biar Allah aja yang bales," ujar Dul kepada Maia Estianty kala itu.
Sahabat NOVA, kita doakan semoga pernikahan Maia Estianty kali ini berujung langgeng dan harmonis selalu. (*)
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR