Zaskia Sungkar dan Irwansyah Tak Sabar Naik Pelaminan
14 Tahun yang lalu - Rencana pernikahan Zaskia Sungkar dengan Irwansyah sudah di depan mata. Senin (29/11) malam, Irwansyah sudah menyambangi orangtua Zaskia, untuk meminta izin agar dapat menikahi bintang sinetron dan presenter itu.
Ananda Mikola Ingin Dinomorsatukan
14 Tahun yang lalu - Marcella Zalianty dan Ananda Mikola sama-sama berusia 30 tahun saat mereka menikah, Senin (29/11). Mengingat umur yang sudah berkepala tiga, pasangan pengantin baru itu tidak akan menunda buah hati.
Marcella Zalianty & Ananda Mikola Tegang Campur Haru
14 Tahun yang lalu - Untuk pertama kalinya, Marcella Zalianty dan Ananda Mikola tampil setelah resmi menjadi sepasang suami istri. Mereka pun berbagi perasaan haru dan bahagia ketika menghadapi penghulu di Aula Masjid At-Tin, Jakarta Timur, Senin (29/11).
Andy Soraya Bangga Tak Lari Dari Jerat Hukum
14 Tahun yang lalu - Keluar dari rumah tahanan Pondok Bambu, Jakarta Timur, Andy Soraya langsung menggelar syukuran. "Syukuran atas kebebasan, sekalian mau bertemu sama anak-anak aku," katanya saat ditemui di rumah tahanan, Pondok Bambu, Jakarta Timur, Senin (29/11
Andy Soraya Hirup Udara Bebas
14 Tahun yang lalu - Setelah mendekam selama tiga bulan di rumah tahanan Pondok Bambu, Jakarta Timur, Andy Soraya akhirnya dapat menghirup udara bebas. Andy keluar dari rumah tahanan Senin (29/11) pukul 12.10 WIB. Saat keluar Andy mengenakan balero berwarna p
Luna Maya Bawakan Ariel Roti Cinta
14 Tahun yang lalu - Ariel tiba di Pengadilan Negeri Klas IA Bandung, Jawa Barat, Senin (29/11) pukul 07.35 WIB. Seteleh dibawa ke ruang tahanan sementara, Ariel terlihat lebih santai jika dibandingkan dengan sidang perdana pekan lalu.
Marcella Zalianty Bikin Olivia Menangis
14 Tahun yang lalu - Olivia Zalianty mengaku senang, kakaknya, Marcella Zalianty akhirnya akan melepas masa kesendiriannya, Senin (29/11). Namun, perempuan yang kerap disapa Oliv ini pun sedih akan ditinggal Marcella untuk hidup bersama Ananda Mikola.
Miyabi Dipantau Intelijen
14 Tahun yang lalu - Film layar lebar yang dibintangi Maria Ozawa alias Miyabi sudah siap diputar di bioskop, Senin (29/11). Kabarnya, bintang film porno asal Negeri Sakura itu akan datang ke Indonesia untuk menghadiri gala premier film tersebut di Jakarta.
Marcella Zalianty Tunjuk Cak Nun Jadi Saksi
14 Tahun yang lalu - Persiapan terus dilakukan pihak Marcella Zalianty lima hari menjelang prosesi akad nikah yang rencananya akan digelar Senin (29/11) di Masjid At-Tien.
KD Tak Bicara Dengan Anang
14 Tahun yang lalu - Krisdayanti (KD) tak bisa menutupi rasa harunya saat berbicara lewat telepon dengan putrinya, Aurel yang bernyanyi di Studio Penta, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (23/11).
Perasaan Luna Maya Dipahami
14 Tahun yang lalu - Luna Maya menunjukkan kesetiaan cintanya dengan mendampingi Ariel di Pengadilan Negeri Bandung, Senin (22/11). Model asal Bali itu pun terlihat keluar dari gedung pengadilan dengan mata sembab.
Luna Maya Menangis Cium Ariel
14 Tahun yang lalu - Luna Maya mendatangi Pengadilan Negeri Bandung, Senin (22/11) pagi. Luna datang ditemani artis senior Camelia Malik dan beberapa kerabatnya.
Ariel: Pro Kontra Itu Biasa
14 Tahun yang lalu - Ariel dengan santai membagi cerita setibanya di Pengadilan Negeri Klas IA, Bandung, Senin (22/11) pagi untuk menjalani sidang. Apa katanya?
Luna Maya Hadiri Sidang Ariel
14 Tahun yang lalu - Luna Maya hadir dalam sidang perdana Ariel di Pengadilan Negeri Bandung, Senin (22/11). Kehadiran Luna bukan untuk menjadi saksi persidangan, tapi memberi dukungan pada sang kekasih.
Kasus Ariel Penyakit Lama
14 Tahun yang lalu - Sahabat Peterpan mengaku tak gentar dengan orang-orang FPI yang akan menghadiri sidang Ariel. Para fans berat Ariel ini akan tetap memberikan dukungan dengan tetap menghadiri sidang Ariel di Pengadilan Negeri Bandung, Senin (20/11).
Ariel Didukung Cinta dan Doa
14 Tahun yang lalu - Menjelang digelarnya sidang perdana kasus video porno di Pengadilan Negeri Bandung, Jawa Barat, Senin (22/11), Ariel terus mendapat dukungan. Sebanyak 100 orang Sahabat Peterpan (sebutan untuk fans Peterpan) akan menggelar doa bersama agar persidanga
Depresi, Pengungsi Merapi Bunuh Diri!
14 Tahun yang lalu - Setelah hampir dua minggu tak sekolah, anak-anak di pengungsian Stadion Maguwoharjo siap bersekolah lagi. Bukan sekolah darurat atau kelas kursus, tapi sekolah sesungguhnya. Di tengah keterbatasan fasilitas, sejak Senin (8/11) lalu, Dinas Pendidikan
Andy Soraya Kecewa Berat
14 Tahun yang lalu - Andy Soraya kecewa gagal menghadiri pemutaran film terbarunya, Pengakuan Sang Pelacur (PSP) di FX Sudirman, Jakarta Pusat, Senin (15/11) malam. Tokoh pelacur dalam film PSP tersebut tak dapat izin dari Kanwil Depkumham untuk keluar dari Rutan Pondok