5 Manfaat Buah Nangka yang Bagus untuk Kesehatan Hingga Kecantikan

By Alsabrina, Minggu, 2 Desember 2018 | 06:00 WIB
Buah nangka (dok. istock)

2. Kaya protein 

Kita bisa menambahkan nangka ke dalam daftar kudapan di sore hari. 

Buah tropis ini kaya akan sumber protein yang bisa dimakan mentah ataupun dicampur dengan salad buah. 

Ini merupakan makanan pembuka alami yang mengandung protein dalam jumlah tinggi.

3. Bermanfaat untuk rambut 

Seperti yang kita tahu, peredaran darah paling penting untuk memiliki pertumbuhan rambut alami dan sehat

Dengan mengonsumsi beberapa potong nangka setiap hari bisa menyehatkan pertumbuhan rambut. 

Selain itu adanya vitamin A dalam nangka bisa membuat rambut sehat dan mencegah timbulnya rambut rapuh dan kering. 

Baca Juga : Obat Enak Bagi Si Penderita Kolesterol: Smoothie Mangga Jahe