Demi Menjadi Janda Bahagia, Benarkah Kita Memang Wajib Menikah Lagi?

By Jeanett Verica, Jumat, 4 Januari 2019 | 23:00 WIB
Demi Menjadi Janda Bahagia, Benarkah Kita Memang Wajib Menikah Lagi? (iStock)

“Menurut saya, berdasarkan pengalaman saya sebagai seorang ibu dan juga mendampingi banyak kasus rumah tangga, tidak ada 100 % pola pengasuhan yang pasti benar dan bisa diaplikasikan ke semua orang.

Setiap relasi dengan orangtua itu pasti punya keunikannya. Yang penting adalah komunikasi, sehingga segala hal bisa diomongi.” kata Ika.

Lantas, bagaimana dengan nasib menikah lagi?

Baca Juga : Cantik Berhijab, Begini Penampilan Maia Estianty Umroh Usai Liburan ke Bali

“Tanya ke diri sendiri, apa yang masih kita cari? Kadang kita malu untuk pacaran lagi. Padahal ini penjajakan untuk saling mengenal. Apalagi kalau satu pihak bawa anak, pihak lain juga bawa anak.

Kita harus memikirkan pasangan baru kita cocok enggak dengan anak-anak. Kita sendiri cocok enggak dengan anak-anak dia?

Anak-anaknya sendiri cocok enggak?” terang Ika.

Baca Juga : Terjerat Cinta Brondong 15 Tahun Lebih Muda, Muzdalifah Enggan Dengar Nama Nassar, Kenapa?