Tabloid NOVA Terbaru: Dari 4 Tahap Quarter Life Crisis, Kita Sudah Sampai Tahap Mana?

By Tentry Yudvi Dian Utami, Senin, 14 Januari 2019 | 12:00 WIB
Young girl smoking and feeling depressed in a bar (Mixmike)

NOVA.id - Menghadapi quarter life crisis (QLC) memang membutuhkan keberanian kita untuk bisa melangkah lebih baik ke masa depan.

Faktanya, ada 4 tahap dalam quarter life crisis yang harus kita lewati untuk mencapai tujuan hidup lebih baik ke depannya.

Dari 4 tahap quarter life crisis ini, kita sudah sampai tahap mana?

Baca Juga : Dituding Incar Harta Sule, Naomi Zaskia Akui Bisa Jatuh Hati pada Sang Komedian karena Hal Ini!

Pertama-tama, perlu dipahami bahwa quarter life crisis merupakan sebuah fase kehidupan yang wajar terjadi.

Tak perlu terbelenggu rasa takut, karena tanpa adanya quarter life crisis, kita justru akan santai-santai saja menjalani kehidupan kita—yang diam-diam mungkin bermasalah tanpa kita sadari.

Nah, sebelum menentukan solusi yang tepat, sebaiknya kita kenali dulu 4 tahap dalam quarter life crisis.

Kira-kira, kita sudah sampai di tahap mana?

Baca Juga : Terdaftar Prostitusi Online, Ini Alasan Yayasan Putri Indonesia Pecat ML dan FG Sejak 2 Tahun Lalu