3 Cara Tepat untuk Makan Ramen agar Semakin Nikmat, Salah Satunya Zuzutto!

By Alsabrina, Rabu, 20 Maret 2019 | 07:30 WIB
Ramen (tbralnina)

NOVA.id – Ramen adalah makanan khas Jepang yang cocok dengan lidah kebanyakan orang Indonesia.

Terbukti sudah banyak orang Indonesia yang menjadikan ramen sebagai makanan favorit.

Ternyata makan ramen atau mie asal Jepang ini mempunyai cara tersendiri.

Baca Juga : Boros Habiskan Rp900 Juta Sekali Belanja, Nikita Willy Simpan Cerita Tak Terduga!

Banyaknya orang Indonesia yang menyukai ramen, membuat restoran ramen mudah kita temukan.

Dibalik itu ramen mempunyai trik tersendiri loh dalam menyantapnya.

Tips menyantap ramen agar lebih nikmat menurut Amanda Sihombing, Director IPPUDO Indonesia:

Baca Juga : Pohon Selamatkan Seorang Balita dan Orang Tuanya Dari Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi

  1. Zuzutto

Untuk di Jepang sendiri kata zuzutto sudah tidak asing lagi dan itu sudah menjadi kebiasaan orang Jepang.

Tetapi, untuk di Indonesia sendiri kata zuzutto itu masih sedikit asing.

Zuzutoo adalah salah satu teknik memakan ramen agar lebih nikmat.

Baca Juga : Selalu Awet Muda, Meriam Bellina Blak-blakan Soal Perawatan Tubuhnya! Mahal?