Sering Tuai Pro Kontra, Inilah 5 Manfaat Sauna untuk Kesehatan

By Jeanett Verica, Kamis, 23 Mei 2019 | 19:30 WIB
Sering Tuai Pro Kontra, Inilah 5 Manfaat Sauna untuk Kesehatan (iStock)

Panas dari sauna juga bisa membantu kulit menghindari infeksi dari kotoran.

Namun, kita harus minum cukup air karena panas dari sauna bisa membuat kulit kering.

Selain itu, mereka yang memiliki eksim juga tidak disarankan mempraktikan sauna karena dapat memperburuk kondisi mereka.

Baca Juga: Personel Brimob Salat Berjamaah Tanpa Sajadah di Jalan, Para Warga Simpati Hingga Berikan Alas Kardus Seadanya

Meringankan sakit kepala dan pilek

Riset membuktikan, sauna juga dapat meringankan sakit kepala.

Namun, para dokter percaya berkeringat membuat pilek menjadi lebih buruk.

Pasalnya sauna membuat tubuh berkeringat.

Sehingga, sebaiknya kita tak melakukan sauna saat terserang flu berat.

Baca Juga: Bak Firasat Hati, Ustaz Yusuf Mansur Ungkap Kenangan Terakhir KH Arifin Ilham: Abang Udah Siap Ketemu Allah