NOVA.id – Menjalin hubungan kembali bersama mantan memang sering menjadi pilihan bagi kita yang sulit move on.
Selain sulit move on dan masih sayang, menjalin hubungan kembali bersama mantan kekasih juga dinilai menjadi cara paling simpel untuk tidak merasa kesepian.
Tentunya, menjalin hubungan kembali bersama mantan kekasih membuat kita tak perlu bersusah payah untuk mengenal orang baru.
Baca Juga: Perbedaan Mencolok Lebaran Tanpa Ustaz Arifin Ilham, Alvin Faiz Bahagia, Ameer Azzikra Kehilangan
Tapi, menurut para ahli menjalin hubungan bersama mantan bisa membuat mental kita terganggu lo.
Ingin menghindari rasa kesal yang akhirnya mengakhiri suatu hubungan adalah wajar, tetapi sekarang bahkan sains mendukung menyuruh kita lebih baik menjauh dari mantan.
Sebuah studi baru menunjukkan bahwa hubungan yang putus nyambung itu merupakan hubungan beracun.
Ditemukan bahwa 60 persen orang dewasa (tiga dari setiap lima dari kita) telah berada dalam hubungan yang putus nyambung pada tahap tertentu.
Baca Juga: Mewahnya Isi Rumah Mayangsari: Punya Gading Gajah Hingga Ditanami Pohon Jambu Langka!