Bisa Dicontek, nih! 6 Cara Mudah agar ASI Banyak ala Sarwendah

By Jenny, Kamis, 25 Juli 2019 | 19:34 WIB
Bisa Dicontek, Nih! Tips ASI Banyak ala Istri Ruben Onsu, Sarwendah (Instagram/@Sarwendah29)

6. Pijat Payudara

Nah, kita juga bisa pijat payudara atau terapi kol untuk lebih rileks dan kembali fresh.

Sahabat NOVA bisa cek tahap-tahap pijat payudara yang sudah ada di NOVA.id.

Selamat mencoba, Sahabat NOVA! (*)