Begini Cara Atur Urutan Prioritas Kelola Keuangan Menurut Ahlinya

By Nova.id, Senin, 5 Agustus 2019 | 15:05 WIB
Begini Cara Atur Urutan Prioritas Kelola Keuangan Menurut Ahlinya (istock)

2. Proteksi berupa asuransi jiwa

Sebagian orang masih jengah membahas asuransi jiwa. 

Alasannya, orangnya masih hidup, tetapi, kok, sudah bicara kematian.

Baca Juga: Nikmati Akhir Pekan, Mayangsari Tampil Modis dengan Baju Ini hingga Disebut bak ABG

Padahal perlindungan ini penting, apalagi bagi yang sudah berkeluarga. 

Gunanya ialah jangan sampai keluarga yang ditinggalkan oleh pencari nafkah utama jadi kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidup.

Baca Juga: Puteri Indonesia 2019 Frederika Alexis Cull Asyik Bergoyang di Atas Mobil Saat Ramaikan Jember Fashion Carnaval